Minggu, 29 November 2015

soal latihan sm 1 kelas 3



Jawablah soal-soal berikut dengan benar !
1.    Allah kekal  abadi berarti Allah memiliki sifat ….
2.    Arti dari sifat mustahil mumasalatu lilhawadisi adalah …
3.    Jelaskan arti hemat dan contohnya !
4.    Jelaskan arti peracaya diri dan contohnya !
5.    Apakah yang dimaksud dengan tumakninah ?
6.    Gerakan stelah rukuk adalah ?
7.    Jelaskan perbedaan duduk iftirasy dan duduk tawaruk dalam shalat !
8.    Sifat mustahil dari Qidam adalah …
9.    Sifat positif dari minder adalah …
10.  Arti makhluk adalah ….
11. Jelaskan bukti bahwa Allah itu ada ….
12.  Jelaskan arti dari sifat mustahil . adam, hudus dan fana’ !
13. Semua benda ada penciptanya. Adanya alam semesta ini menunjukkan bukti ….
14. Allah memiliki sifat wujud, artinya …
15. Allah mendengar suara orang yang berbisik walaupun sangat pelan. Hal ini menunjukakan bahwa Allah memiliki sifat ….
16. Pencipta alam semesta adalah ….
17. Wawan  meyakini bahwa Allah itu hanya satu. Sifat Allah yang berarti bahwa Allah itu esa/satu adalah …
18. Allah adalah khalik. Arti khalik adalah ….
19. Allah bersifat Mukhalafatu lilhawadisi. Arti Mukhalafatu lilhawadisi adalah ….
20. Mustahil Allah bersifat mautan. Arti mautan adalah ….
21. Arti dari Qiyamuhu binafsihi adalah
22. Fery adalah anak yang tidak percaya diri.  Tidak percaya diri disebut juga …
23. Sebutkan contoh-contoh sifat terpuji !
24. Yakin benar akan kemampuan  dan kelebihan diri adalah pengertian dari ….
25. Diantara keuntungan orang yang percaya diri adalah …
26. Orang yang tekun belajar, maka prestasi belajarnya akan …
27. Agar cita-cita tercapai, maka kita harus berusaha dan ….
28. Lawan dari sifat hemat adalah sifat …
29. Tobi menggunakan air secukupnya ketika berwudu. Tindakan Tobi ini mencerminkan sikap ….
30. Salah satu akibat kita boros adalah ….
31. Ilham belajar di ruang kelas dengan menyalakan AC dan kipas angin secara bersamaan, padahal udara di luar juga sedang sejuk. Tindakan Ilham dapat dikelompokkan dalam sikap ….
32. Orang yang suka menghabiskan uang untuk hal-hal yang tidak berguna disebut..
33. Shalat adalah ibadah yang dimulai dengan takbiratul ihram dan diakhiri dengan ….
34. Bacaan ketika Iktidal adalah …
35. Bacaan ketika ruku’ adalah …
36. Jumlah rakaat shalat magrib adalah …
37.  Allahu akbar di awak shalat disebut  bacaan …..
38. Duduk antara kedua sujud atau tahiyat awal disebut juga duduk …. (iftirasy)
39. Membungkukkan badan, kedua tangan memegang lutut dan menekannya. Antara punggung dan kepala hendaknya rata. Gerakan seperti ini disebut …
40. Gerakan yang dilakukan setelah bangun dari rukuk adalah….
41. Bacaan do’a ketika bangkit dari ruku yaitu ….
42. Jumlah rakaat salat ‘asar adalah ….
43. Salat adalah … agama. Siapa yang melaksanakan salat berarti menegakkan agama.
44. Sesungguhnya salat itu mencegah pelakunya dari perbuatan keji dan ….
45. Setelah takbiratul Ihram kita membaca do’a iftitah. Bacaan yang dibaca setelah do’a iftitah adalah ….
46. Posisi tangan kanan ketika bersedekap adalah … tangan kiri.
47. Bacaan do’a ketika sujud adalah ….
48. Bacaan yang dibaca setelah tasyahud/tahiyat akhir adalah ….
49. Pada saat matahari condong ke barat saatnya kita melaksanakan shalat ….
50. Sebutkan salat fardu yang jumlah rakaatnya genap !
51. Shalat wajib yang tidak ada tahiyat awalnya adalah shalat …
52. Shalat wajib yang dilaksanakan pagi hari sampai matahari terbit adalah shalat ….
53. Bagaimana bacaan doa duduk antara dua sujud?
54. jelaskan akibat bila kita tidak tekun belajar !
55. sebut dua contoh shalat yang jumlah rakaatnya ganjil !
56. Bacaan takbir yang diucapkan setiap pindah dari satu gerakan shalat disebut takbir ....
57. Pandanga mata ketika kita shalat disunahkan ke arah ....
58. Manfaat hidup tekun adalah ...
59. telapak tangan ketika takbir dalam salat menghadap ke ....
60. Bacaan sunah yang dibaca setelah Al fatihah adalah ....

Tidak ada komentar: